Bingung memikirkan transportasi karena harus bertugas beberapa bulan di kota Palembang? Tidak perlu kuatir, karena Salsa Wisata hadir menawarkan rental mobil Camry Palembang bulanan untuk Anda.
Pilihan jenis mobil Toyota Camry ini sangat pas untuk sarana transportasi Anda karena berbagai keunggulan fitur mobil tersebut.
Mau tahu lebih lanjut mengenai berbagai kelebihan mobil Camry dari Salsa Wisata? Atau mungkin Anda penasaran mengapa harus memilih layanan kami untuk Rental mobil bulanan Palembang Anda? Simak informasinya berikut ini.
Mengapa Memilih Rental Mobil Camry Palembang?
Ada beberapa kelebihan dan keunggulan yang ditawarkan oleh mobil Toyota Camry sehingga jenis mobil ini dapat menjadi pilihan yang pas untuk kenyamanan berkendara Anda:
Interior dan Eksterior Mobil Elegan
Eksterior mobil ini sangat elegan karena adanya upgrade pada bagian Rear Lamp dan Enchanting LED Front. Ornamen dengan warna krom juga membuat mobil ini tampil lebih estetis. Sedangkan untuk bagian interiornya sangat berkelas, nyaman namun tetap menonjolkan sisi sporty.
Kenyamanan dalam berkendara tidak perlu diragukan lagi karena fitur entertainmentnya sangat lengkap dan maksimal.
Dengan fitur keren ini pastinya Anda tidak akan merasa malu jika mengendarai mobil ini baik ke lokasi kerja maupun untuk berbagai event penting lainnya. Rental mobil Palembang bulanan Anda akan terasa memuaskan karena Anda dapat menikmati semua fitur tersebut secara maksimal.
Performa Mesin Top
Hadir dengan 2 jenis varian: 2.5 G A/T dan 2.5 V A/T dengan mesin bertipe DOHC 4 silinder, maka mobil ini mampu mencapai daya maksimum sebesar 183 ps/6.000 RPM. Alhasil, dengan desain mesin yang maksimal tersebut Anda dapat merasakan momen berkendara yang memuaskan.
Pas Untuk Transportasi Dalam Kota
Mobil 5-seater Camry sangat pas untuk Anda jadikan sebagai sewa mobil bulanan Palembang sebagai karena sangat pas untuk berkendara di dalam kota. Postur body yang tidak terlalu besar memudahkan Anda untuk melintas di berbagai jalanan di wilayah kota Palembang dan sekitarnya.
Keamanan Berkendara yang Maksimal
Toyota Camry menawarkan fitur keamanan terbaiknya seperti Blind Spot Monitor, 7 SRS Airbag, Rear Cross Traffic Alert dan ABS beserta fitur keamanan yang lainnya. Mobil ini menawarkan paket lengkap karena merupakan mobil yang nyaman, aman, berkelas serta irit bahan bakar.
Alternatif Rental Mobil Selama Berada di Palembang
Rental Mobil | Kapasitas Penumpang |
---|---|
Rental Brio Palembang | 5 seat |
Rental Avanza Palembang | 7 seat |
Rental Xpander Palembang | 7 seat |
Rental Innova Palembang | 7 seat |
Rental Innova Zenix Palembang | 7 seat |
Rental Fortuner Palembang | 7 seat |
Rental Pajero Palembang | 7 seat |
Rental Alphard Palembang | 7 seat |
Sewa Hiace Palembang | 15 seat |
Sewa Elf Palembang | 19 seat |
7 Alasan Mengapa Memilih Kami
Setelah mengetahui beberapa alasan memilih Toyota Camry untuk sewa mobil bulanan Anda, maka saatnya bagi Anda untuk mengetahui alasan mengapa Anda harus memilih jasa kami:
Profesional dan Terpercaya
Kami sudah melayani banyak pelanggan baik pribadi, instansi pemerintah dan swasta maupun menjadi kendaraan proyek bagi banyak perusahaan. Kami juga melayani wisatawan domestik maupun mancanegara dengan layanan terbaik kami.
Harga Bersaing
Jenis Mobil | Kapasitas Penumpang | Harga Sewa Mulai |
---|---|---|
Mobil Toyota Camry | 5 seat | Rp1.750.000 |
Anda dapat mengandalkan kami sebagai rental mobil murah di Palembang karena harga yang kami tawarkan bersaing. Silahkan hubungi CS kami di nomor 0811 293 9969 atau kunjungi web resmi kami di link berikut untuk informasi lebih lanjut.
Armada Lengkap dan Dalam Kondisi Prima
Karena kami memiliki beragam jenis kendaraan keluaran terbaru, maka dapat Anda memilih sesuai dengan kebutuhan Anda. Semua unit kendaraan kami sudah melewati uji kelayakan kendaraan sehingga keselamatan dan kenyamanan berkendara Anda terjamin.
Kami juga selalu membersihkan unit sebelum dan setelah selesai masa sewa agar kebersihan kendaraan tetap terjaga.
Dalam hal ini kami juga melakukan penyemprotan bagian dalam luar kendaraan dengan desinfektan. Kami mengharuskan driver kami untuk melakukan test antigen setiap 3 hari sekali agar dapat memastikan driver tidak terjangkit covid.
Driver Berpengalaman dan Bertanggungjawab
Semua driver kamu mengenal medan dan rute perjalanan di Palembang dan sekitarnya dengan baik, bahkan ke semua tempat-tempat wisata yang ada di Provinsi Sumatera Selatan.
Garansi
Tidak perlu ragu untuk memilih kami sebagai Sewa mobil lepas kunci Palembang Anda karena ada garansi bagi setiap pelanggan yang menyewa di tempat kami. Jika kendaraan mengalami kendala atau kerusakan, maka kami menjamin untuk segera menggantikannya dengan unit yang baru dalam waktu 1 x 24 jam.
Garansi hanya berlaku khusus untuk sewa mobil di dalam kota saja.
Pilihan Jangka Waktu Sewa Beragam
Selain menawarkan berbagai jenis kendaraan, kami juga menawarkan beberapa pilihan jangka waktu sewa sehingga memudahkan pelanggan dalam memilih yang paling sesuai dengan kebutuhannya. Kami menawarkan sewa mobil mudah harian, mingguan, bulanan, tahunan dan dengan sistem kontrak.
Jadi, Anda dapat menyesuaikan baik pilihan jenis mobil maupun jangka waktu sewa sesuai dengan keperluan. Jika ingin mendapatkan harga special untuk member agar dapat menghemat biaya sewa Anda, silahkan menghubungi CS di nomor 0811 293 9969.
Syarat dan Cara Pembayaran Mudah
Kami memaksimalkan kemajuan teknologi yang ada saat ini agar dapat memberi kemudahan kepada pelanggan dalam menyewa unit mobil kami. Anda dapat melakukan pemesanan secara online dengan menyertakan beberapa foto atau scan dokumen yang kami perlukan lalu melakukan pembayaran.
Pilihan metode pembayaran yang kami tawarkan juga mudah dan dapat Anda lakukan dari rumah. Pastikan bahwa Anda segera memberitahu kami dengan mengisi form konfirmasi pembayaran di website kami atau langsung menghubungi CS kami via telepon.
Jadi, tidak perlu berlama-lama lagi dalam mempertimbangkan sewa mobil bulanan di Palembang karena kami menawarkan yang terbaik untuk Anda. Segera hubungi Salsa Wisata rental mobil terdekat untuk melakukan pemesanan sesuai dengan waktu yang Anda inginkan.
Kunjungi web kami di link berikut agar Anda memperoleh informasi yang Anda butuhkan secara lengkap. Dapatkan penawaran menarik dari kami untuk rental mobil Camry Palembang dengan menghubungi Customer Service kami di nomor 0811 293 9969. Kami siap melayani Anda!